MENU

SHARE
Favorite Culinary

WISATA KULINER: Rasa Khas Nasi Jamblang Cirebon

TRANS TV - Rasa Khas Nasi Jamblang Cirebon | Nasi Jamblang atau aslinya bernama Sega Jamblang merupakan makanan khas dari Cirebon, Jawa Barat. Kenapa dinamakan Nasi Jamblang? Karena nama tersebut berasal dari nama daerah di sebelah barat Kabupaten Cirebon tempat asal pedagang nasi Jamblang tersebut. Ciri khas dari kuliner khas Cirebon ini adalah penggunaan daun jati sebagai bungkus nasi. Penyajian makanannya pun bersifat prasmanan.

-----

Live streaming tv di https://www.transtv.co.id/live

Program favorit TransTV di https://www.transtv.co.id/program/genre

Follow semua akun media sosial Trans TV dan subscribe Youtube channel TRANS TV Official.

RELATED VIDEO