MENU

SHARE
Masak Masak

Sate Pizza Menawarkan Cara Baru Menikmati Makanan Khas Italia

TRANS TV - TRANS TV - Sate Pizza Menawarkan Cara Baru Menikmati Makanan Khas Italia | Sate Pizza adalah variasi dalam menikmati sajian pizza yang biasanya dihidangkan dengan loyang dan dibelah-belah bagaikan pie. Sate pizza ini menawarkan sensasi baru menikmati gurihnya pizza dengan bermacam-macam topping dan pinggirannya.

Ya, Pizza memang merupakan makanan khas Italia yang populer di seluruh dunia. Roti panggang yang lembut dipadukan dengan berbagai bahan membuat nikmat di mulut. Namun siapa sangka pizza juga bisa disajikan dengan makanan Indonesia.

RELATED VIDEO