
TRANS TV - Menjadi Orang Tua Idaman yang Dicintai Anak-anak | Setiap orang tua punya ekspetasi terhadap anak-anaknya. Mereka punya standar tersendiri untuk anak-anakyang diidam-idamkan.
Tapi apakah sebaliknya, menjadin orang tua idaman yang dicintai anak-anaknya sudah diaplikasikan dalam keseharian? Apakah sebagai orang tua sudah melakukan evaluasi diri, lalu akan muncul kesadaran bahwa dari orang tualah perubahan atas perilaku anak itu mesti dimulai.
Thumbnail Photo by Alena Darmel